5 Kampus Dunia Terbaik dengan Jurusan Ilmu Komunikasi Versi QS World University Ranking 2024
11 June 2024
dendy
0
5 Kampus Dunia Terbaik dengan Jurusan Ilmu Komunikasi Versi QS World University Ranking 2024
Presiden RI, Ir. H. Joko Widodo berikan arahan

JAKARTA, PRINDONESIA.CO – Ilmu Komunikasi dan Media menjadi salah satu jurusan yang banyak digandrungi calon mahasiswa di seluruh dunia. Alasan utamanya, jurusan tersebut memiliki prospek kerja yang sangat luas, karena ilmunya dapat diterapkan di banyak industri. 

Di Indonesia, jurusan Ilmu Komunikasi selalu mengalami peningkatan peminat di setiap tahunnya. Praktis, persaingan masuknya pun kian sengit. Dalam Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2024 misalnya, Ilmu Komunikasi Universitas Negeri Jakarta (UNJ) dan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) menjadi dua yang terketat.

Selaras dengan itu, data pelamar beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) 2024 mencatat, 48 persen pelamar beasiswa memilih prodi berbasis Science, Technology, Engineering, and Mathematics (STEM). Sedangkan 52 persen lainnya memilih prodi nonSTEM, yang jika dirunut jurusan terbanyak diminati adalah Ilmu Komunikasi.

Menyusul antusiasme tersebut, kualitas pengajaran di jurusan Ilmu Komunikasi beberapa perguruan tinggi dunia pun terus meningkat. Terbaru, QS World University Rankings by Subject 2024 mengelompokkan lima perguruan tinggi dunia terbaik. Apa saja?

1. University of Amsterdam

Ini merupakan salah satu dari dua universitas terbesar di Amsterdam. QS World Ranking menetapkan universitas ini di peringkat pertama selama empat tahun berturut-turut untuk penerimaan jurusan Ilmu Komunikasi dan Media paling kompetitif.

2. The London School of Economics and Political Science (LSE)

Didirikan pada 1895, perguruan tinggi yang bergabung dengan Universitas London pada 1900 ini berada di urutan ketiga dalam daftar QS World University Ranking, untuk fakultas Ilmu Komunikasi dengan tingkat penerimaan sebesar 8.9 persen.

3. University of Southern California

Salah satu universitas riset swasta terkemuka di dunia ini berada di posisi ketiga dalam QS World Ranking 2024, untuk universitas terbaik di dunia yang memiliki fakultas Fakultas Komunikasi.

4. Nanyang Technological University

Universitas yang berada di Singapura ini menduduki posisi keempat untuk jurusan Komunikasi. Diketahui, jurusan Komunikasi di universitas ini memiliki mata kuliah seperti penulisan dasar media, pidato dan argumentasi, komunikasi sejarah, publikasi cetak dan digital, sampai foto jurnalisme.

5. University of Texas

Berlokasi di Austin, institusi publik yang didirikan pada tahun 1883 ini ditempatkan QS World University Ranking pada urutan kelima untuk fakultas Ilmu Komunikasi terbaik di dunia.

Demikian lima kampus top dunia versi QS World University Ranking yang bisa dijadikan pilihan untuk belajar Ilmu Komunikasi dan Media. Semoga bermanfaat, ya. (dlw)

 

BACA JUGA
tentang penulis
image profile
dendy
.
komentar (0)

TERPOPULER

img ads

FIGUR

WAWANCARA

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined offset: 0

Filename: detail/index.php

Line Number: 237

Backtrace:

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 237
Function: _error_handler

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once

http://m.prindonesia.co/ideas/detail//">

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined offset: 0

Filename: detail/index.php

Line Number: 239

Backtrace:

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 239
Function: _error_handler

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined offset: 0

Filename: detail/index.php

Line Number: 242

Backtrace:

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 242
Function: _error_handler

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once

01 January 1970

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined offset: 0

Filename: detail/index.php

Line Number: 246

Backtrace:

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 246
Function: _error_handler

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once

" alt="

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined offset: 0

Filename: detail/index.php

Line Number: 246

Backtrace:

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 246
Function: _error_handler

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once

" src="

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined offset: 0

Filename: detail/index.php

Line Number: 246

Backtrace:

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 246
Function: _error_handler

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once

http://m.prindonesia.co/timthumb.php?src=http://static.prindonesia.co.id/upload/&w=360&h=293">

PR ON MAGAZINE

LATEST POST