Dorong Kecakapan Komunikasi, Kementerian Ekraf Apresiasi Kelas Humas Muda Vol. 2
19 November 2024
rahmadian
0
Dorong Kecakapan Komunikasi, Kementerian Ekraf Apresiasi Kelas Humas Muda Vol. 2
Presiden RI, Ir. H. Joko Widodo berikan arahan

JAKARTA, PRINDONESIA.CO - Menyusul kesuksesan kegiatan pertama pada Juli lalu, Kelas Humas Muda (KHM) kembali hadir menyapa profesional muda yang ingin mengembangkan kecakapan di bidang komunikasi sesuai isu dan tren terkini.

Mengusung tema “Good Story Good Brand”, KHM Volume 2 yang digelar di Lidah Lokal, Artotel Gelora Senayan, Jakarta, Sabtu (16/11/2024), mengajak peserta mengulas cara membangun cerita dari pengalaman individu maupun organisasi, untuk memengaruhi publik.

Inisiatif dan tema yang diusung KHM Vol. 2 pun mendapat apresiasi dari Kementerian Ekononomi Kreatif (Ekraf). Plt. Deputi Bidang Kreativitas Media Kementerian Ekraf Agustini Rahayu menilai, kegiatan ini dapat memupuk kompetensi komunikasi dan memperkuat kesiapan talenta muda dalam menghadapi tuntutan industri yang dinamis.

Dalam sambutannya Ayu menerangkan, tren tenaga kerja di sektor ekonomi kreatif saat ini terus meningkat. Oleh karena itu, kegiatan seperti KHM diharapkan dapat mendorong pertumbuhan sektor dan menjadikan ekonomi kreatif sebagai “The New Engine of Growth” bagi perekonomian nasional ke depan. “Saya percaya event ini dapat terus berkembang sebagai platform edukatif bagi talenta hebat untuk belajar, berjejaring, dan berkontribusi bagi masa depan Indonesia yang lebih berkualitas,” tuturnya.

Menyoroti tema yang diusung KHM Vol.2, Ayu berpendapat, narasi yang kuat dan otentik adalah kunci dalam mengangkat identitas dan citra sebuah brand. “Dengan mengedepankan unsur education, network, entertainment, dan charity; event ini menjadi platform yang tepat bagi mahasiswa dan profesional muda untuk mengasah kecakapan komunikasi, khususnya dalam storytelling yang efektif,” imbuhnya.

Serangkaian Kegiatan

Dalam kegiatan ini hadir tiga orang pembicara dengan latar belakang profesi yang berbeda. Mereka adalah pemilik brand Thenblank Mutiara Kamila Athiyya, Assistant Vice President Public Relations NET TV Nugroho Agung Prasetyo, dan influencer Ditya Metharani. Ketiganya sama-sama memiliki kekuatan dalam membangun cerita. Pengalaman masing-masing mereka diharapkan dapat menjadi pembelajaran bagi para peserta yang juga datang dari berbagai macam latar belakang.

Selain menyuguhkan edukasi lewat ketiga pembicara di atas, KHM Vol. 2 juga menghadirkan serangkaian kegiatan penting lainnya. Sama seperti pada kegiatan pertama, kali ini para peserta juga diajak berjejaring untuk mengasah keterampilan interpersonal, menikmati hiburan stand-up comedy dan penampilan musik, hingga berdonasi lewat Dompet Dhuafa.

Inisiator KHM Reylando Eka Putra menjelaskan, lewat serangkaian kegiatan yang termuat diharapkan para peserta dapat memperkaya wawasan, membuka kesempatan, dan menyongsong kolaborasi dengan berbagai pemangku kepentingan. “Tantangan yang dihadapi praktisi public relations (PR) kian menantang, sehingga penting untuk selalu memperbarui pengetahuan dan keterampilan agar tetap relevan,” pungkasnya. (lth)

BACA JUGA
tentang penulis
komentar (0)

TERPOPULER

img ads

FIGUR

WAWANCARA

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined offset: 0

Filename: detail/index.php

Line Number: 237

Backtrace:

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 237
Function: _error_handler

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once

http://m.prindonesia.co/ideas/detail//">

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined offset: 0

Filename: detail/index.php

Line Number: 239

Backtrace:

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 239
Function: _error_handler

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined offset: 0

Filename: detail/index.php

Line Number: 242

Backtrace:

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 242
Function: _error_handler

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once

01 January 1970

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined offset: 0

Filename: detail/index.php

Line Number: 246

Backtrace:

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 246
Function: _error_handler

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once

" alt="

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined offset: 0

Filename: detail/index.php

Line Number: 246

Backtrace:

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 246
Function: _error_handler

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once

" src="

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined offset: 0

Filename: detail/index.php

Line Number: 246

Backtrace:

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/views/detail/index.php
Line: 246
Function: _error_handler

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/application/controllers/Detail.php
Line: 36
Function: view

File: /data/application/m.prinsonesia.co/ideas/index.php
Line: 315
Function: require_once

http://m.prindonesia.co/timthumb.php?src=http://static.prindonesia.co.id/upload/&w=360&h=293">

PR ON MAGAZINE

LATEST POST